Penguatan Tata Kelola Impor Terkait Pemanfaatan ISRM
Kementerian Pertanian melalui Inspektorat Jenderal melaksanakan Aksi Penguatan Tata Kelola Impor melalui pemanfaatan Integrated Supervision and Risk Management (ISRM) pada periode Juni s.d. November 2025.
Kegiatan ini bertujuan memperkuat integritas, meningkatkan akurasi pengawasan, serta memastikan proses impor berjalan lebih transparan, efisien, dan akuntabel demi mendukung ketahanan pangan nasional.
#riskmanagement #tatakelola #itjenkementan #kementan
